Toyota Jadi Merek Mobil Paling Berharga di Dunia
AGEN POKER - Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.Di posisi enam ada perusahaan raksasa automotif yakni Toyota. Dengan begitu, pabrikan mobil asal Jepang ini berada paling atas di antara perusahaan mobil lain, sekaligus meraih gelar merek mobil paling berharga di dunia.
Setelah Toyota jauh di bawahnya ada BMW yang berada di posisi 14 sekaligus merek mobil kedua teratas. Kemudian di urutan ketiga ada Mercedes Benz yang berada di posisi 20 dari 100 merek yang dianggap berharga.
Berikut ini daftar lengkap 10 merek automotif paling berharga di dunia, seperti dikutip dari Paultan, Kamis (16/6/2016).
1. Toyota.
2. BMW.
3. Honda.
4. Mercedes Benz.
5. Audi.
6. Ford.
7. Chevrolet.
8. Hyundai.
9. Lexus.
10. Volkswagen.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar